Perlu Solusi Jitu Atasi Masalah Klasik PPDB

Setiap tahun pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) selalu mengalami kendala teknis yakni server down dan website susah diakses. Hal itu sudah konsekuensi dari penggunaan pendaftaran PPDB secara online. Pada PPDB tahun 2021, kendala teknis tersebut banyak terjadi di sejumlah daerah.....

Program 100 Hari Kerja sebagai Pijakan

Era demokrasi langsung di antaranya diselenggarakan Pilkada langsung, sebutan menagih janji kepala daerah yang terpilih melalui program 100 hari kerja sudah jamak dilakukan. Meskipun masa jabatan kepala daerah lima tahun, 100 hari kerja adalah tolok ukur awal, apakah kepala daerah punya komit....

Industri Perbukuan Bertahan di Era Pandemi

Pandemi Covid-19 berdampak pada berbagai sektor, terutama sektor perekonomian. Salah satunya industri perbukuan Tanah Air. Sejak era teknologi digital berkembang pesat, industri perbukuan telah menghadapi tantangan berat melalui buku versi digital. Di sisi lain, harga baku kertas terus melamb....

Penamaan Stadion Banten Melalui Polling

Banten akhir tahun 2021 akan memiliki stadion olahraga yang representatif. Stadion yang  berlokasi di kawasan Sport Center Curug Kota Serang tersebut akan menjadi kebanggaan masyarakat Banten. Menjelang tuntasnya pembangunan stadion Banten, Pemprov Banten mulai melakukan proses penamaan ....

Memahami Pembatalan Haji di Musim Pandemi

Pemerintah Indonesia tahun 2021 atau 1442 H kembali tidak memberangkatkan jemaah haji. Kondisi sama terjadi pada tahun 2020/1441 H. Hampir sama seperti tahun 2020, salah satu faktor  Indonesia tidak memberangkatkan jemaah haji karena masih masa pandemi Covid-19. Tahun 2020, Arab Saudi....

Menyelamatkan Nasib Sekolah Swasta

Menjelang penerimaan siswa baru, muncul keluhan dari pengelola pendidikan di sekolah swasta di Kota Serang.Salah satunya mengenai terancam ditutupnya sekolah swasta karena minimnya siswa. Hal itu salah satunya sebagai dampak tidak ada pembatasan kuota siswa di sekolah negeri.Keluhan sekolah swas....