Dukung Wisata Religi di Tanara, Rumah Warga Siap Jadi “Homestay”
SERANG - Pihak Dinas Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Serang mengungkapkan, saat ini sudah ada sejumlah warga di Kecamatan Tanara yang bersedia rumahnya dijadikan homestay. Hal tersebut untuk mendukung pembangunan wisata religi di kecamatan tersebut.Kepala Bidang (Kabid) ....